Linkin Park Kembali ke Studio

Phoenix dan Joe lewat akun twitter mereka mengabarkan jika Linkin Park sedang berada di studio sekarang.

Tweet 29 Maret 2011
@phoenixlp : Back in the studio today... Very exciting.
@joehahnlp : Today is a good day to make new music

Tweet 5 April 2011
@phoenixlp : Some SERIOUS magic in the studio today brought in by @joehahnlp!


Menurut wawancara Artisan News dengan Mike, Linkin Park sedang berada di studio untuk mengerjakan album studio terbaru mereka. Lihat videonya di bawah ini:



Sumber : @joehahnLP, @phoenixlp, dan Artisan News

Aditia Yudis

Rimbawan kecil yang punya mimpi seluas jagad raya. Senang menulis, menonton film, belanja, membaca buku, jalan-jalan dan belajar. Tertarik pada sastra, budaya, lingkungan, fisika, astronomi dan sejarah.

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama